Masih banyak yang bingung mengenai perhitungan investasi BRI life yang merupakan sebuah asuransi kejiwaan dari program BRI. Melalui BRI Life pengguna akan mendapatkan sejumlah manfaat dari asuransi BRI Life. Investasi BRI Life merupakan bentuk jaminan dari proteksi jiwa para nasabah.
Investasi BRI Life ini menjadi asuransi terbaik di Indonesia karena memiliki banyak tawaran polis sebagai bentuk komitmen BRI Life kepada pelanggan. Sehingga tidak heran bank BRI bisa menjadi bank terbaik di Indonesia, sebelum mengetahui caranya simak produk dari BRI Life.
Produk Investasi BRI Life
Terdapat dua jenis produk investasi di BRI Life ini, yaitu Investasi Davestera dan Investasi Davestera Optima. Dari dua jenis produk tersebut memiliki kegunaan mereka masing-masing yang tentunya menjadi sebuah pilihan untuk para nasabahnya. Adapun fungsi dari masing-masing produknya berikut ini!
1. Investasi Davestera
Davestera merupakan produk investasi dari BRI Life yang merupakan kepanjangan dari Dana Investasi Sejahtera. Nasabah dapat menggunakan produk investasi ini hanya dengan membayar premi regular dan sudah bisa memilih asuransi tambahan sesuai dengan keinginan. Berikut beberapa fungsi dari investasi Davestera:
- Nasabah tidak dipungut biaya ketika melakukan switch sebanyak 3 kali dalam satu tahun.
- Ada 5 opsi pilihan Investasi dalam produk Davestera.
- Nilai dari investasi tersebut bisa dicairkan kapan saja bila nasabah memiliki keputusan untuk mengundurkan diri dari asuransi BRI Life.
- Bila si tertanggung meninggal dunia, uang santunan duka dan uang investasi otomatis diberikan pada ahli waris.
2. Investasi Davestera Optima
Produk investasi ini merupakan penyempurna dari produk Dana Investasi Sejahtera, yang merupakan program asuransi link proteksi jiwa. Dibilang optima karena sekaligus pengoptimalan dana investasi hanya melalui premi tunggal yang dibayarkan. Berikut ini merupakan manfaat jika menggunakan davestera optima:
- Hasil investasi sudah bisa dirasakan saat tahun pertama kali penggunaan.
- Dalam satu tahun nasabah dapat menikmati gratis biaya penarikan dana switch 3 kali.
- Terdapat tambahan biaya perawatan inap rumah sakit, dan masih banyak pilihan manfaat lainnya.
- Apabila si tertanggung meninggal dunia, dana santunan dan saldo investasi akan turun pada ahli waris.
Cara Perhitungan Investasi BRI Life
Walau tidak tercantum secara jelas dan terperinci mengenai besaran premi pada produk investasi BRI. Bagi nasabah yang masih bingung mengenai perhitungan investasi BRI Life. Untuk lebih mudahnya dapat menyimak mengenai contoh dari perhitungan investasi BRI ini, sebagai berikut!
Bapak Suratman membeli sebuah asuransi BRI Life Davestera saat usianya memasuki 30 tahun. Bapak Suratman ini menambahkan manfaat dari asuransi yang diambil, yakni critical illness. Sehingga dapat dipaparkan sebagai berikut:
Dari contoh penjabaran di atas dapat diterima dengan asumsi. Bahwa pertumbuhan investasi yang rendah sebesar 6%, investasi sedang sebesar 8%, dan paling tinggi dengan jumlah 10% pertahunnya. Adapun manfaat yang dapat diperoleh ketika Bapak Suratman berusia 50 tahun, yakni:
- Nilai investasi yang diterima berkisar Rp. 542.239 juta rupiah.
- Apabila Pak Suratman menderita salah satu dari 36 penyakit kritis didapati dana sebesar dua ratus lima puluh ribu rupiah.
- Ketika suatu saat Pak Suratman meninggal maka besaran santunan dan nilai dari investasi sebesar Rp. 1. 042. 239 miliar.
Dengan begitu akan didapati sebuah rumus untuk perhitungan investasi, yakni nominal simpanan dikali dengan jumlah bunga per-tahun. Bunga deposito dari BRI merupakan yang paling lengkap, bahkan dilengkapi simulasi perhitungannya.
Untuk mengecek saldo dari investasi BRI Life ini dapat dilakukan dengan menghubungi layanan call center BRI. Selain itu, nasabah bisa mengecek saldo melalui website remsi BRI Life Davestera. Bahkan untuk menarik hasil dari investasi ini tidak akan dipungut biaya.
Demikian pembahasan mengenai cara perhitungan investasi BRI life serta manfaatnya bagi nasabah. Dengan menggunakan investasi BRI Life jaminan kesehatan jiwa nasabah akan terjamin dengan aman. Itulah mengapa bank BRI menjadi bank terbaik di Indonesia, karena program yang dimilikinya.